Author: Sobat Cantik

6 Cara Mengatasi Pacar Egois dan Keras Kepala

Hubungan yang berjalan dengan baik bisa berubah menjadi mimpi buruk jika pacar kita ternyata egois. Sepertinya kita membutuhkan solusi ya guys. Mungkin ada beberapa dari kamu yang ingin buru-buru memutuskan pacar kamu. Eiiits, tunggu dulu. […]

Penyebab Sesak Nafas Saat Hamil dan Cara Mengatasinya

Sesak nafas merupakan masalah umum yang dialami. Anda tak perlu khawatir yang harus dilakukan adalah berkonsultasi dengan dokter, karena banyak sekali faktor yang dapat menyebabkan sesak nafas. Sebagai bagian dari kehamilan, pernafasan anda mungkin akan […]

Cara Mempersiapkan Diri untuk Mendapatkan Anak Kembar

Anak merupakan harapan bagi setiap pasangan. Kehadiranya selalu ditunggu oleh pasangan yang baru saja menikah. Alangkah bahagianya, karena beberapa orang beruntung dapat memiliki anak kembar. Selain faktor keberuntungan, anda harus mengetahui banyak hal mengenai kehamilan […]

Pria Juga Butuh Perawatan Tubuh Lho, Ini Tipsnya

Wanita selalu ingin tampil cantik dan menawan, namun tenryata di jaman yang serba modern ini, tidak hanya wanita saja yang harus memperhatikan penampilannya. Pria pun juga harus memperhatikan penampilannya. Apalagi pria bekerja dan terpapar oleh […]

Mengatasi Jerawat Pasir Secara Alami

Jerawat merupakan permasalahan kulit yang sering dialami oleh wanita. Hampir setiap wanita pasti pernah mengalami masalah ini. Jenis jerawat pun beragam. Salah satunya adalah jerawat pasir. Apa itu jerawat pasir? Jerawat pasir adalah jerawat dengan […]

Diagnosa Penyakit Dalam Tubuh dengan Melihat Periode Menstruasi

Seperti yang telah anda pelajari di sekolah menengah, menstruasi terjadi akibat sel telur yang tidak dibuahi. Biasanya periode menstruasi akan dimulai saat wanita menginjak masa pubertas dan akan terus berlanjut hingga menopause. Ini berarti bahwa […]

Aneka Jajanan Generasi Era 90 an Yang Bikin Kangen

Bagi remaja masa kini mungkin tahun 90 dianggap sebagai tahun yang jadul dan kuno. Tetapi bagi kamu yang lahir dan tumbuh besar di tahun ini tentu tahun 90-an menyimpan berjuta kenangan yang tidak akan terlupakan. […]

Tips Merencanakan Kehamilan Setelah Keguguran

Keguguran memang hal yang menyedihkan. Setiap pasangan pasti tidak menginginkan hal tersebut terjadi. Tapi, kecelakaan bisa saja terjadi. Memutuskan hamil kembali setelah keguguran dapat menimbulkan stress dan membingungkan. Kapan waktu terbaik untuk hamil kembali dan […]

7 Cara Memasak Terong Ungu yang Enak dan Lezat

Terong adalah salah satu sayuran yang kaya akan manfaat. Teksturnya yang lembut dan empuk membuat sayur ini banyak digemari, walaupun ada juga yang menolak mengkonsumsinya karena teksturnya ini. Terong merupakan sayuran yang sehat, karena mereka […]

Tips Agar Ibu Hamil Sehat Janin Kuat

Kehamilan merupakan hal yang selalu ditunggu oleh setiap pasangan. Tetap sheat saat hamil merupakan hal yang penting. Tidak hanya memberikan kekuatan dan nutrisi bagi ibunya saja, tetapi juga penting untuk memberikan nutrisi yang tepat bagi […]